Warga kampung monggak berbondong bondong melaksanakan pemotongan hewan korban

Artikel130 Dilihat

Warga kampung monggak berbondong bondong melaksanakan pemotongan hewan korban

Batam,mitra polisi. Com

Hari raya idul adha 1444 H 2023 warga kampung monggak bersama ketua Rt melaksanakan pemotongan daging korban sebanyak 10 ekor kambing, kamis, 29/06/2023

 

Sadam husen selaku ketua rt 002 rw 004 kampung monggak kelurahan rempang Cate kecamatan galang kota batam kepulauan Riau bersama warga melaksanakan pemotongan daging korban kambing sebanyak 10 ekor tepatnya di laksanakan di masjid nurul Huda

 

Beliau berharap kepada masyarakat kedepanya lebih meningkat “ujarnya

Dan tidak lupa kepada pemuda pemudi dan kususnya warga monggak bersama sama memajukan desa kita tercinta ini dengan program program yang ada. ” Ungkapnya

 

 

 

Sudarno